Minggu, 04 Desember 2011

Satuan Acara Penyuluhan (SAP) Tentang Penyakit Reumatik


SATUAN ACARA PENYULUHAN

Diagnosa keperawatan                 : Resiko terjadinya masalah degeneratif pada lansia Rw 01 desa cinangneng berhubungan dengan kurangnya pengetahuan warga tentang masalah degeneratif.

Topik bahasan                             : perawatan Reumatik

Sasaran                                       : masyarakat RT 09 Desa Cinangneng,Kecamatan Tenjolaya,Bogor.

Tempat                                        : Majelis Taqlim RT 09

Waktu                                         : 1x30 menit

Pelaksanaan                                : Senin, 24 mei 2010


A. TPU ( Tujuan Penyuluhan Umum )

            Setelah dilakukan tindakan keperawatan pendidikan kesehatan selama 1x30 menit diharapkan warga RT 09 dapat menjelaskan tentang penyakit Reumatik dengan benar.

B. TPK ( Tujuan Penyuluhan Khusus )

            Setelah dilakukan tindakan keperawatan pendidikan kesehatan selama 1x30 menit diharapkan warga mampu :
  • Menyebutkan Pengertian Reumatik dengan benar
  • Menjelaskan penyebab Reumatik dengan benar
  • Menyebutkan tanda & gejala Reumatik dengan Benar
  • Menjelaskan perawatan Reumatik dengan benar
  • Menjelaskan akibat lanjut Reumatik dengan benar
  • Menjelaskan cara pencegahan Reumatik dengan benar

C. MATERI
  • Pengertian Reumatik
  • Penyebab Reumatik
  • Tanda & Gejala Reumatik
  • Akibat lanjut dari Reumatik
  • Perawatan Reumatik
  •  
D. METODE
  • Ceramah
  • Tanya jawab
  • Diskusi

E. MEDIA
  • Leaflet
  • Lembar balik

F. STRATEGI PEMBELAJARAN

No
Tahap Kegiatan
Kegiatan
Waktu
Perawat
Masyarakat
1.







2.










3.
Pembukaan
orientasi






Pelaksanaan










Evaluasi
Penutup
a.       Mengucapkan salam
b.      Memperkenalkan diri
c.       Menjelaskan tujuan
d.      Melakukan kontrak waktu


a.       Melakukan apersepsi tentang Reumatik
b.      Mnyampaikan materi
c.       Memberikan kesempatan warga untuk bertanya




a.       memberikan pertanyaan terkait dengan materi yang diberikan
b.      menarik kesimpukan
c.       .mengucapkan salam

a.       jawab salam
b.      Mendengarkan






a.       Menjawab dan mendengarkan
b.      Mendengarkan
c.       Memberikan pertanyaan


d.      memperhatikan



a.       menjawab pertanyaan


b.      mendengarkan

c.       menjawab salam

5 menit







20 menit










5 menit








G. EVALUASI

  • Sebukan Pengertian Reumatik ?
  • Jalaskan penyebab Reumatik ?
  • Sebutkan tanda & gejala Reumatik ?
  • Jelaskan perawatan Reumatik ?
  • Jelaskan akiba lanjut Reumatik ?
  • Jelaskan cara pencegahan Reumatik

LAMPIRAN MATERI


1.Pengertian

Reumatik adalah peradangan yang menyerang pada daerah sendi dan membuat kaku dan nyeri.

2. Penyebab

Ø  Keturunan
Ø  Pekerjaan berat
Ø  Cidera sendi
Ø  Kurang olahraga
Ø  Sering mengkonsumsi jeroan contohnya: usus,hati,ampela

3.Tanda dan gejala

Ø  Kaki terasa ngilu
Ø  Kaki tampak bengkak
Ø  Kaki terasa kesemutan
Ø  Kaki terasa tertusuk-tusuk

4. Akibat lanjut

Ø  Perubahan pola tulang sendi
Ø  Tulang keropos
Ø  Berat badan menurun
Ø  Hati membesar

5. Cara perawatan

Ø  Istirahat cukup
Ø  Makan makanan bergizi
Ø  Minum minuman berkalsium tinggi


Referensi


Junaidi,Iskandar.(2008).Reumatik dan asam urat.Jakarta:Kelompok Gramedia

Mursito,Bambang.(2003).Sehat Diusia Lanjut dengan ramuan tradisional. Jakarta:Penebar Swadaya